Agnes Monica-Berkelana Ke Ujung Dunia│Chord/Kunci Gitar│Lirik lagu

Agnes Monica-Berkelana Ke Ujung Dunia│Chord/Kunci Gitar│Lirik lagu
Agnes Monica-Berkelana Ke Ujung Dunia│Chord/Kunci Gitar│Lirik lagu. Bagaikan tak pernah kehabisan energi, selalu tampil energik itulah Agnes Monica. Sebagai penyanyi selain sering berlatih vokal, Agnes juga rajin melatih gerakan tari dan stamina untuk menunjang penampilannya. Sampai saat ini, Agnes adalah satu-satunya artis penyanyi Indonesia yang memiliki grup tari pribadi yang bernama Nezindahood. Penari-penari dalam grup tersebut dipilihnya melalui audisi sejak penggarapan album pertamanya pada tahun 2003. Untuk menunjang profesinya sebagai artis penyanyi, Agnes Monica juga sangat intens terhadap kemampuannya dalam bermain piano serta menulis lagu. Bakat Agnes Monica dalam mencipta lagu mulai berkembang saat menggarap album Sacredly Agnezious, pada album ini Agnes Monica berhasil menciptakan 3 buah lagu termasuk singel "Godai Aku Lagi". Beberapa duet lagupun sering dilakukannya diantaranya dengan Titi DJ, Ahmad Dhani, Melly Goeslaw dan Andi Riff. Di bawah ini adalah lagu Agnes Monica-Berkelana Ke Ujung Dunia│Chord/Kunci Gitar│Lirik lagu, yang dinyanyikan secara duet dengan Andi Riff.

Agnes Monica-Berkelana Ke Ujung Dunia│Chord/Kunci Gitar│Lirik lagu
Intro: Em Bm 4x
       Em Bm G A D

      D                         G
ke puncak gunung tinggi ku mendaki
     A                        D
menembus langit biru tak berbatas
  G                       D
awan-awan datang dan menyapa
       D      
di bawah sinar surya yang perkasa

    D                      G
ku arungi laut luas di seberang
       A                      D
tak takut walau ada badai dan topan
  G                         D
burung-burung terbang bernyanyi riang
    A                           D
di atas karang dan ombak berkejaran

      D
ayo kawan (ayo kawan) berkelana (berkelana)
                                    A
sampai ujung (sampai ujung) dunia kita (dunia kita)
         D
jangan ragu (jangan ragu) atau bimbang (atau bimbang)
   E                  A
siapa berani akan menang
   G                   D
bulatkan hati dan tekadmu
       D          A         D
berkah Tuhan selalu bersamamu

Int: F#m G 4x
     Em Bm 3x G A

      D                         G
ke puncak gunung tinggi ku mendaki
     A                        D
menembus langit biru tak berbatas
  G                       D
awan-awan datang dan menyapa
       D      
di bawah sinar surya yang perkasa

    D                      G
ku arungi laut luas di seberang
       A                      D
tak takut walau ada badai dan topan
  G                         D
burung-burung terbang bernyanyi riang
    A                           D
di atas karang dan ombak berkejaran

      D
ayo kawan (ayo kawan) berkelana (berkelana)
                                    A
sampai ujung (sampai ujung) dunia kita (dunia kita)
         D
jangan ragu (jangan ragu) atau bimbang (atau bimbang)
   E                  A
siapa berani akan menang
   G                   D
bulatkan hati dan tekadmu
       D          A         D
berkah Tuhan selalu bersamamu

      D
ayo kawan (ayo kawan) berkelana (berkelana)
                                    A
sampai ujung (sampai ujung) dunia kita (dunia kita)
         D
jangan ragu (jangan ragu) atau bimbang (atau bimbang)
   E                  A
siapa berani akan menang

   G                   D
bulatkan hati dan tekadmu
       D          A         D
berkah Tuhan selalu bersamamu
   G                   D
bulatkan hati dan tekadmu
       D          A         D
berkah Tuhan selalu bersamamu

       D
bersamamu bersamamu bersamamu bersamamu
Share :
PreviousPost
NextPost

Author:

0 Comments:

Rekomendasi